Dream Catcher Lucu dan Hemat Biaya Hai guys! Kalian semua pasti pada tahu kan apa itu dream catcher?yak.. kalian semua bener, hiasan kecil satu ini katanya sih bisa buat penangkal mimpi buruk. Tapi gue gak jamin ya..... kalo mitos itu bener ,soalnya gue pernah punya dan nyatanya gue juga mimpi buruk hehe. Nahh kali ini gue mau ajarin kalian buat para pecinta dream catcher untuk buat sendiri di rumah, dan lebih uniknya gue buat dengan menggunakan kardus bekas. Pasti kalian semua pada penasaran kan? So,daripada banyak omong mending kita langsung ke cara pembuatannya, yuuk Alat dan bahan : - Kardus - Kertas buffalo - Lem kertas - Benang wol - Gunting - Jangka - Double tape Cara Membuat; 1. Siapkan alat dan bahan yang dibutuhkan 2. Buatlah pola lingkaran besar pada kardus menggunakan jangka,kemudian potong 3. Ambil kertas buffalo dua warna dan buat pola lingkaran kecil, untuk warnanya selera kalian. ...
Komentar
Posting Komentar